Dalam memperingati jasa Raden Ajeng Kartini,kartini-kartini di MI Assalafiyah 02 Yamansari mengadakan Upacara Bendera,dengan seluruh petugas Upacaranya adalah Wanita,selesai upacara dilanjutkan dengan acara lomba-lomba dengan hadian yang cukup menarik.
Jl.Ponpes Miftahul Mubtadiin-Tegalkubur Yamanari,Kec.Lebaksiu Kab.Tegal,Jawa Tengah
MI Assalafiyah 02 Yamansari
MI Assalafiyah 02 Yamansari adalah suatu lembaga pendidikan formal dibawah yayasan Al-Umry Assalafy.Berdiri sejak tahun 1987 telah mencatak alumni-alumni yang berkualitas.MI Assalafiyah 02 Yamansari dengan tenaga pengajar yang handal dibidangnya mampu menciptakan peserta didik yang cerdas,beriman dan bertaqwa.
Blog ini merupakan salah satu fasilitas untuk ajang silaturahmi para alumni dan untuk sumber informasi dilingkungan Madrasah pada khususnya dan untuk masyarakat luas pada umumnya.
Blog ini merupakan salah satu fasilitas untuk ajang silaturahmi para alumni dan untuk sumber informasi dilingkungan Madrasah pada khususnya dan untuk masyarakat luas pada umumnya.
Selasa, 16 April 2013
Peringatan Hari Kartni
Dalam memperingati jasa Raden Ajeng Kartini,kartini-kartini di MI Assalafiyah 02 Yamansari mengadakan Upacara Bendera,dengan seluruh petugas Upacaranya adalah Wanita,selesai upacara dilanjutkan dengan acara lomba-lomba dengan hadian yang cukup menarik.
Kamis, 04 April 2013
Selamat Datang Di Blog MI Assalafiyah 02 Yamansari
MI Assalafiyah 02 Yamansari adalah suatu lembaga pendidikan formal dibawah yayasan Al-Umry Assalafy.Berdiri sejak tahun 1987 telah mencatak alumni-alumni yang berkualitas.MI Assalafiyah 02 Yamansari dengan tenaga pengajar yang handal dibidangnya mampu menciptakan peserta didik yang cerdas,beriman dan bertaqwa.
MI Assalafiyah 02 Yamansari juga dilengkapi dengan sarana dan prasarana yang lengkap dan ekstra kurikuler yang dapat meningkatkan minat dan bakat peserta didik diantaranya :
1. Baca tulis Al-Quran
2. Pramuka
3. Drumband
4. Seni Rupa
Langganan:
Postingan (Atom)